Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I

Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I - Hai teman Soal Jawaban, di Artikel ini yang berjudul Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik dan ringkas agar mudah di pahami untuk anda baca dan dapat di ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Ganjil, Artikel IPA, Artikel Kelas 2, Artikel Pelajaran, Artikel SD, Artikel Semester I, Artikel Soal, Artikel UTS, yang kami tulis ini dapat anda pahami dan bermanfaat. baiklah, selamat membaca.

Judul : Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I
link : Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I

Baca juga


Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I

Artikel Ganjil, Artikel IPA, Artikel Kelas 2, Artikel Pelajaran, Artikel SD, Artikel Semester I, Artikel Soal, Artikel UTS,

LINK DOWNLOAD DIBAWAH

2. Hewan yang bergerak dengan cara merayap adalah. . . .
a. cacing, kelinci, burung
b. ular, cacing, ulat
c. siput, ayam, ikan

3. Bagian tumbuhan yang berguna menahan batang di dalam
tanah adalah . . . .
a. akar b. batang c. daun

4. Setelah besar, anjing berubah . . . .
a. tubuhnya jadi kecil
b. ekornya lebih pendek
c. tubuhnya lebih tinggi

5. Agar tumbuh subur, tanaman memerlukan . . . .
a. tanah dan makanan
b. makanan dan bunga
c. air dan pupuk


6. Katak hidup di . . . .
a. air dan pohon
b. darat dan tanah
c. air dan darat

7. Tumbuhan yang hidup di air adalah . . . .
a. teratai dan jamur
b. eceng gondok dan teratai
c. kaktus dan eceng gondok

8. Tanaman yang memerlukan sedikit air adalah . . . .
a. teratai b. mawar c. kaktus

9. Sinar matahari diperlukan tanaman untuk . . . .



a. membantu agar tanaman berdiri
b. membantu membuat makanan di daun
c. menghangatkan bagian tanaman

10. Tanaman hijau yang tidak terkena sinar matahariakan . . . .
a. layu b. subur c. segar

13. Hewan-hewan yang tempat hidupnya di dalam tanah adalah..
a. ikan dan tikus
b. semut dan kelinci
c. cacing dan semut

15. Tumbuhan yang hidup di darat yaitu . . . .
a. eceng gondok dan rumput
b. pohon pepaya dan teratai
c. rumput dan padi


Itu tadi adalah Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I

baik Sekianlah artikel Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Soal Latihan UTS IPA Kelas 2 Semester I dengan alamat link https://bimbelnafika.blogspot.com/2017/12/soal-latihan-uts-ipa-kelas-2-semester-i.html

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

0 komentar:

Posting Komentar

Penghasilan Tambahan

Penghasilan Tambahan
Transaksi Apapun Dapat Cashback
PaidVerts
 

© 2013 Soal Jawaban. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top